- 350 gr kentang, kukus, haluskan
- 200 gr daging sapi giling
- 80 gr bunga kol, cincang halus
- 100 gr paprika kuning, cincang halus
- 75 gr jamur kancing
- 150 gr tepung roti
- 3 siung bawang putih, haluskan
- 1 buah bawang bomabay ukuran sedang, cincang halus
- 1 batang daun bawang, iris halus
- 1 putih telur ayam
- wijen untuk taburan
- minyak untuk menggoreng dan menumis
- garam dan merica bubuk sesuai selera
Cara membuat :
- Tumis bawang putih dan bawang bombay sampai harusm, tambahkan daging giling, masak sampai daging berubah warna.
- Masukkan bunga kol, tumis sampai setengah matang. Lalu tambahkan paprika dan jamur, tumis sampai matang, angkat.
- Tuang hasil tumisan ke dalam kentang yng sudah dihaluskan, kemudian tambahkan tepung roti, tlur ayam, dan daun bawang. Masukkan juga garam dan merica bubuk lalu aduk samapai benar-benar rata.
- Cetak adonan berbentu bundar pipih, sisihkan.
- Gulingkan perkedel ke dalam campuran wijen dan tepung roti, kemudian goreng perkedel sampai kuning kecoklatan.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar